Pelatihan Digital Marketing dan Software Development

Artikel

Pendampingan UMKM BinaanKPw BI Purwokerto

Kegiatan Pendampingan diawalidengan penyampaian materiberdasarkan bobot materi pada tahapEdukasi yang memiliki nilai kendalapenerapan materi cukup besar untukpelaku UMKM. Materi prioritas dalamkegiatan pendampingan adalah materiyang bersifat dominan pada kegiatanpraktek.Penyampaian materi dilakukan olehpemateri yang memiliki keahlian padabisang materi dan merupakanpemateri pada tahap Edukasi sehinggadikarapkan pelaku UMKM dapatmenyampaikan dan mengatasikendala dengan tepat sasaran. Kegiatan penyampaian materi diiringi dengan …

Pendampingan UMKM BinaanKPw BI Purwokerto Read More »

Kelebihan Dan Kekurangan Pengunaan AI(Artificial Intelligence) Dalam Dunia Bisnis

Sebelum kita membahas kelebihan dan Kekurangan Pengunaan AI(Artificial Intelligence) dalam dunia bisnis kita harus tau apa itu AI dan apa saja kegunaannya dalam dunia bisnis AI atau kecerdasan buatan mengacu pada kemampuan komputer atau mesin untuk meniru kecerdasan manusia.AI memungkinkan sistem untuk belajar dari pengalaman, beradaptasi dengan masukan baru, dan melakukan tugas-tugas yang biasanya memerlukan …

Kelebihan Dan Kekurangan Pengunaan AI(Artificial Intelligence) Dalam Dunia Bisnis Read More »

Wajib Tahu Apa Itu Digital Marketing di Era Digital Saat Ini

Kenapa  Anda harus tahu tentang Digital Marketing di Era Digital saat ini? tentunya teknologi kini semakin maju dan membuat berbagai aspek kehidupan menajdi serba daring. Perkembangan ini juga memberikan dampak signifikan pada cara komunikasi dan pemasaran di saat ini. Strategi pemasaran semakin jauh berkembang hingga melahirkan metode baru, yang disebut digital marketing. Apa itu digital …

Wajib Tahu Apa Itu Digital Marketing di Era Digital Saat Ini Read More »

Memanfaatkan Teknologi AI dalam Transformasi Digital Marketing

Di era digital saat ini, teknologi kecerdasan buatan (AI) telah menjadi pendorong utama dalam transformasi berbagai bidang, termasuk dalam industri pemasaran digital. Dengan kemampuannya untuk menganalisis data secara cepat dan memberikan wawasan yang mendalam, AI telah mengubah cara perusahaan berinteraksi dengan pelanggan mereka secara online. Dalam konteks dunia digital marketing, teknologi AI telah memberikan dampak …

Memanfaatkan Teknologi AI dalam Transformasi Digital Marketing Read More »